Kenali 5 Faktor Aki Mobil Kehabisan Daya

Sabtu 03-08-2024,19:00 WIB
Reporter : Ade Nugroho
Editor : Ilham

JAKARTA, OTOMOTIFXTRA.COM - Coba ingat-ingat sudah berapa lama mobilmu diboyong ke garasi.

Apakah pernah mesin sulit dihidupkan? Timbul suara brebet saat starter dinyalakan? Klakson berbunyi agak fals dan lemah? Lampu ikutan kurang terang? Tanda-tanda tersebut menjadi indikasi aki mobil harus diganti. 

Sebaliknya, jika pernah menggantinya, cek lagi stiker informasi pasang yang biasanya ditempelkan di sekitar aki.

BACA JUGA:Perjalanan Pelanggan Otomotif Gapai Impian Bersama Astra Financial di GIIAS 2024

Walaupun belum rusak, stiker itu menjadi gambaran kalian mempersiapkan budget untuk pembelian aki.  

Usia aki yang direkomendasikan itu 2 tahun.

Namun bisa saja kurang atau bahkan lebih dari usia yang direkomendasikan.

BACA JUGA:Exhibitor Night GIIAS 2024: Pengumuman Pemenang Kategori Favorit dan MISS AUTO SHOW 2024

Semua itu tergantung perawatannya.

Bagi aki kering, mesin sulit hidup biasanya akibat guncangan yang merusak sel di dalam aki.

Sedangkan pada aki basah, air aki yang berada di bawah batas minimum membuat daya listrik ke starter tak bisa dialirkan.

Lantas faktor yang membuat aki mobil kehabisan daya?

1. Usia aki.

2. Kelalaian sistem pengisian.

3. Pemakaian berlebihan.

Kategori :

Terpopuler