5 Alasan Kenapa Mobil LCGC Lebh Enak Dibawa Mudik Lebaran
Enak, Awet, Gampang! Lima Alasan Kenapa Mobil LCGC Pas untuk Mudik-wirestock-freepik
JAKARTA, OTOMOTIFXTRA.COM - Pakai mobil LCGC untuk mudik Lebaran? Kenapa tidak, ada beberapa keunggulan dari mobil tipe ini jika dipakai perjalanan jauh.
Ya, tradisi mudik Lebaran memang kerap dilakukan masyarakat Indonesia untuk pulang ke kampung halaman mereka guna menemui seluruh sanak family.
Kementerian Perhubungan memprediksi pergerakan maysarakat Tanah Air saat musim mudik Hari Raya Idul Fitri 2024 bisa mencapai 71,7% dari jumlah penduduk Indonesia atau sebanyak 193,6 juta orang.
BACA JUGA:Grand Vitara Siap Ciptakan Momen Libur Lebaran yang Lebih Stylish
BACA JUGA:Chery Resmikan Dealer di Kalimalang, Jadi Dealer Pertama di Wilayah Jakarta Timur
Angka tersebut meningkat dibanding potensi pergerakan masyarakat pada masa Lebaran 2023 yakni 123,8 juta orang.
Sedangkan minat masyarakat terhadap pemilihan penggunaan angkutan untuk mudik lebaran terbanyak adalah kereta api sebesar 20,3% (39,32 juta), bus 19,4% (37,51 juta), mobil pribadi 18,3% (35,42 juta), dan sepeda motor sebesar 16,07% (31,12 juta).
Tapi jika anggaran buat Lebaran tahun ini cukup terbatas, mobil LCGC (Low Cost Green Car) untuk mudik Lebaran bisa jadi pilihan yang ideal.
Berikut ini adalah beberapa alasan mengapa mudik dengan mobil LCGC bisa jadi pertimbangan yang dapat menguntungkan.
1. Efisien dalam Konsumsi Bahan Bakar
BACA JUGA:Ngabuburide MAXi Yamaha dan CSR di Bogor, Penuh Berkah di Bulan Ramadhan
BACA JUGA:Tim YRI Optimis Raih Podium AP250 Seri Pertama ARRC 2024 Buriram
Toyota Calya cocok untuk yang anggota keluarganya lebih dari 4
Salah satu alasan mengapa mobil LCGC cocok untuk mudik adalah karena efisiensi dalam konsumsi bahan bakar.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-