4 Cara Sederhana Cara Merawat Aki Mobil Agar Awet

4 Cara Sederhana Cara Merawat Aki Mobil Agar Awet

4 Cara Sederhana Cara Merawat Aki Mobil Agar Awet--istimewa

Sebab karat akan menghambat penghantaran energi listrik dari aki.

BACA JUGA:Tips Aman Berkendara dengan Mobil Listrik di Segala Kondisi

3. Panaskan Mobil Secara Berkala Bila Tidak Dipakai

Apabila mobil lama tidak dipakai, otomatis daya pada aki juga menurun.

Hal ini disebabkan aki akan terisi daya secara otomatis saat mesin mobil menyala.

Jadi sebaiknya, mesin mobil tetap harus dipanaskan secara teratur meskipun tidak digunakan.

4. Hindari Penggunaan Aksesoris Mobil Secara Berlebihan

Penggunaan aksesoris mobil secara bersamaan, seperti AC mobil, Lampu, dan tape mobil, akan menghabiskan daya pada aki.

BACA JUGA:Ini 5 Cara Bagaimana Menghilangkan Kebosanan Saat Berkendara Sepeda Motor

Apalagi bila hal tersebut dilakukan saat mesin mobil tidak menyala.

Hal tersebut akan menguras daya pada aki dengan cepat.

Hindari hal tersebut agar aki bisa awet dan tidak cepat rusak.

Awet atau tidaknya aki mobil, memang sangat tergantung pada cara pemakaian dan perawatannya.

Apabila aki digunakan dan dirawat  dengan baik dan mengikuti petunjuk yang seharusnya, maka aki pada mobil Anda tidak akan sering mengalami masalah dan juga berumur panjang.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya