Simak Penjelasan Tentang Semua Komponen di Sistem Kemudi Sepeda Motor dan Jenisnya

Jumat 08-03-2024,08:00 WIB
Reporter : Ade Nugroho
Editor : Priya Satrio

Penyebab ketiga bisa karena poros depan bengkok karena benturan keras. 

Keempat, bisa karena kabel gas atau kabel rem terjepit. Kelima adalah segitiga dudukan stang mengalami kerusakan.

BACA JUGA:Inilah Kelebihan dan Kekurangan Motor Sport Yamaha R25

Rajawali  atau pemegang garpu depan yang tidak simetris juga bisa jadi penyebabnya. 

Jalinan poros kemudi dengan kepala kerangka dilengkapi dengan peluru bantalan yang bisa diatur tingkat kekerasannya serta mengendalikan berat entengnya kemudi. 

• Mur Penyetel, Peluru Bantalan, Cincin Dudukan Bola Peluru Atas dan Bawah

Empat komponen ini bekerja sebagai dudukan poros kemudi serta kepala kerangka.

Kelancaran pergerakan bola peluru pada dudukannya bisa memberikan pengaruh pada enteng tidaknya kemudi. 

• Sil Penutup Debu, Kotoran dan Air 

Fungsi dari sil adalah untuk menahan debu, air serta kotoran yang lainnya masuk di bantalan peluru agar tidak mudah aus atau macet. 

Jenis-Jenis Komponen Sistem Kemudi Sepeda Motor

Kategori :